Rabu, 31 Oktober 2012

50 Perusahaan Membuka Lowongan Kerja untuk 7.117 Naker


50 Perusahaan Membuka Lowongan Kerja untuk 7.117 Naker

SOREANG, (PRLM).- Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Bandung mengadakan Job Fair yang berlangsung pada tanggal 6-8 November mendatang.
Sebanyak 50 perusahaan akan membuka lowongan kerja terhadap 7.117 orang, namun tidak semua perusahaan ini berada di Kabupaten Bandung, ada juga perusahaan dari Kota Bandung, KBB, dan Kota Cimahi, bahkan ada yang akan ditempatkan di luar negeri.

0 komentar:

Posting Komentar